Cara Merawat dan Membersihkan Helm Doff

Cara Merawat dan Membersihkan Helm Doff

Gourmetamigurumi.comCara membersihkan helm doff tidaklah sulit. Sebagai salah satu pelindung ketika sedang berkendara, tentunya helm sudah memiliki banyak peminatnya. Itu semua sudah di tawarkan oleh berbagai macam tipe serta warna, salah satunya Doff juga Glossy. Kenapa harus warna ini ? Karena, anak muda sangat senang sekali memadupadankannya dengan visor iridium silver / blue. Yang nantinya, bisa menambah daya tarik tersendiri.

Saat ini, sudah banyak sekali peminat dengan pemakai warna doff atau bisa di bilangnya sih naik daun dan tak sedikitnya ada juga yang FOMO. Warnanya terbilang unik, sebab akan cocok di kenakan pada semua jenis motor. Walau begitu, masih ada yang belum tahu seperti apa cara terbaik di dalam merawatnya. Jika kamu termasuk di dalamnya, maka berikut ada beberapa cara yang bisa di lakukan nantinya !

Cara Membersihkan Helm Doff dengan Baik dan Benar

Bagi siapapun yang baru saja memiliki tipe maupun jenis helm berwarna doff. Maka, di bawah ini akan ada beberapa cara yang bisa di lakukan demi membersihkan hal tersebut dengan baik dan benar. Mulai dari : 

  1. Pertama-tama, kamu dapat membersihkan helm ini memakai kain halus juga lembut layaknya microfiber. Kenapa harus kain lembut seperti microfiber ? Karena, jika kamu memakai kain kasar, nantinya helm doff yang di miliki memiliki kemungkinan akan tergores. 
  2. Selanjutnya, bisa memakai cairan pembersih khusus bagi si helm ini. Adapun yang wajib di perhatikan : [1] Carilah cairan yang tak mengandung minyak, [2 Bisa juga mencari cairan yang megandung minyak. Jika kamu memakai jenis pertama, maka di pergunakan untuk kotoran seperti debu maupun minyak yang menempel di dasar kaca.
  3. Terakhir, tinggal keringkan saja helm tersebut memakai kain halus nan bersih. Tapi sebaiknya, kamu harus memakai 2 kain microfiber yang berbeda. 1 di pergunakan dalam membersihkan dan 1 lagi untuk mengeringkannya.

Keringkan Helm Sebagai Perawatan Utama

Memang sejatinya setiap jenis helm motor, di pergunakan dalam melindungi kepala penggunanya dari berbagai situasi. Misal : benturan, cuaca panas, hujan, dan lain sebagainya. Apabila kamu memiliki helm doff maupun lainnya, bisa melakukan perawatan dengan mengeringkan ketika terkena air hujan. Hel tipe seperti ini, jika tidak sesegera mungkin untuk di keringkan ketika sudah terkena air. Nantinya, bisa menimbulkan bercak yang tersisa di lapisan helm doff tersebut. Selain daripada itu, pada bagian permukaannya akan menjadi jauh lebih lembab. Bisa saja helmnya akan berubah warna dan potensi terkena jamur jauh lebih besar.

Cara Membersihkan Helm Doff dengan Tidak Menjemurnya

Memang cara merawat sebelumnya mimin sarankan untuk bisa mengeringkannya, tapi bukan berarti harus di jemur begitu saja. Jika kamu memiliki helm berwarna doff, maka tidak harus menjemurnya secara langsung di bawah sinar matahari. Ada baiknya, bantu memakai kain lap microfiber dan diangin-anginkan depan kipas saja. Ini semua sudah berlaku bagi jenis glossy, sebab nantinya selain bisa merubah warna pada cat helm motor. Nantinya, bisa memiliki potensi cat terkelupas atau retak.

Memperhatikan Tempat Menyimpan Helm dan Tidak Boleh Memakai Sembarang Cairan

Bagi para pemilik helm, pastinya sudah tahu cara terbaik di dalam merawatnya adalah memperhatikan bagian tempat penyimpanannya. Kamu harus teliti dan ekstra lagi ketika ingin menaruh helm selepas pergi atau pulang dari kantor. Jangan pernah menaruhnya pada tempat lembab, sebab nantinya akan berpotensi jauh lebih mendatangkan jamur. Terakhir, mimin rekomendasikan untuk tidak sembarang menggunakan cairan untuk membersihkannya. Khusus pilihlah cairan bagi perawatan helm doff glossy, ya !