Gourmetamigurumi.com – Cara Menghilangkan Baret Pada Mobil. Dalam membeli mobil, warna hitam banyak di jadikan sebagai pilihan favorit di bandingkan warna lain. Hal ini karena mobil hitam saat terkena goresan, lecet dan baret akan terlihat dengan jelas. Untuk itu, para pemilik mobil harus mengetahui cara menghilangkan kondisi tersebut menggunakan alat dan bahan yang ada di rumah. Lalu, bagaimana cara menghilangkannya? Yuk, simak penjelasannya dalam artikel di bawah ini.
Cara Menghilangkan Baret Pada Mobil
Berikut ini adalah beberapa cara yang dapat di terapkan dalam menghilangkan kondisi tersebut pada mobil dengan mudah di rumah, antara lain:
1. Gunakan Lotion Anti Nyamuk
Cara pertama yang harus di lakukan dalam menghilangkan baret pada mobil adalah menggunakan lotion anti nyamuk. Kemudian, Anda dapat menyiapkan alat dan bahan yang di butuhkan terlebih dahulu, mulai dari lotion anti nyamuk dan dua kanebo atau lap kering. Lalu, Anda bisa menuangkan lotion nyamuk tersebut ke kanebo atau lap kering. Setelah itu, mengusap bagian mobil yang terkena baret dengan merata secara perlahan. Tunggu selama kurang lebih 15 sampai 20 detik dan membilasnya menggunakan air. Terakhir, keringkan dengan lap yang kering. Poin pentingnya, penggunaan lap kering akan membuat lotion nyamuk tidak larut dengan air dan sangat efektif untuk menghilangkan baret pada mobil.
2. Gunakan Pasta Gigi
Selanjutnya adalah menggunakan pasta gigi dalam menghilangkan baret mobil. Cara penggunaannya di mulai dengan membersihkan bagian bodi mobil terlebih dahulu. Kemudian, Anda dapat membasahi dengan sedikit air dan tuangkan pasti gigi secukupnya. Hal ini di lakukan untuk menutupi baret yang ada di mobil tersebut. Setelah itu, gosok pada bodi mobil yang terkena baret dengan gerakan melingkar. Namun, menghilangkan baret menggunakan pasta gigi harus di campurkan dengan bahan lain agar hasilnya lebih maksimal.
3. Gunakan Minyak Rem
Cara yang ketiga adalah menggunakan minyak rem. Kemudian, Anda dapat menyiapkan kanebo, lap kering dan minyak rem dalam proses menghilangkan baret. Lalu, tuangkan minyak rem ke kanebo dengan secukupnya. Setelah itu, oleskan ke bagian permukaan mobil secara merata dan tunggu dalam beberapa menit. Kemudian, membilas menggunakan air dan mengeringkan dengan lap kering. Poin pentingnya, Anda harus memperhatikan jumlah minyak rem yang di gunakan karena bahan tersebut keras. Apabila takaran minyak rem terlalu banyak bisa membuat bodi mobil menjadi rusak. Selain itu, Anda tidak boleh menuangkan minyak rem secara langsung ke bodi mobil yang terkena baret.
4.Gunakan Cairan Amonia
Keempat adalah menggunakan cairan amonia untuk menghilangkan baret pada mobil. Kemudian, Anda dapat mencampurkan air dan cairan amonia sebanyak 15 ml sampai merata. Lalu, gunakan lap bersih dengan tekstur yang lembut untuk mengusap bagian baret pada mobil. Sebelumnya, Anda bisa menggunakan sarung tangan berbahan plastik dalam memasukkan kain ke dalam campuran amonia. Setelah itu, gosokan kain tersebut pada bagian body mobil yang terkenal baret dan tunggu sampai cairan tersebut meresap dengan sempurna. Terakhir, Anda dapat membilasnya dengan air dan lap yang bersih.
Demikian penjelasan menarik di atas yang dapat di sampaikan tentang cara menghilangkan baret pada mobil hitam tanpa ke bengkel. Semoga setelah membaca pembahasan artikel ini, Anda dapat memahami dengan baik, menjadikan tambahan referensi, menambah pengetahuan dan juga wawasan. Serta kedepannya, dapat bermanfaat dan bisa menerapkan ilmu tersebut dalam kehidupan sehari-hari.
Komentar Terbaru