Memulai bisnis thrifting

6 Tips Memulai Bisnis Thrifting Agar Mendapatkan Untung Besar

Gourmetamigurumi.comMemulai bisnis thrifting. Bisnis Thrifting merupakan suatu usaha yang menjual barang-barang bekas berkualitas, baik dari luar mauapun dalam negeri. Bisnis ini di mulai dari orang yang membeli barang bekas dari pihak pertama, kemudian di jual kembali dengan harga yang lebih tinggi. Namun, tentunya melewati proses perbaikan pada produk tersebut baru dapat di jual. Biasanya bisnis trifting hanya befokus pada produk fashion saja, mulai dari baju, celanan, pakaian, sepatu dan akseseoris. Dengan perkembangan zaman, bertambah dengan barang atau produk rumah tangga dan dekorasi segala acara.

Gambar by Shipper.id

Tips Memulai Bisnis Thrifting

Saat ini, bisnis thrifting semakin berkembang pesat di kalangan masyarakat. Selain karena dapat mengemat budget juga memberikan kesempatan bagi orang yang ingin membeli produk dengan lebih hemat harganya. Berikut ini 6 tips yang Anda dapat praktikkan sebagai ide bisnis baru, antara lain:

1. Rencana Bisnis

Pertama adalah membuat rencana bisnis yang matang. Hal ini bertujuan supaya mengetahui modal, jenis barang yang akan di jual, lokasi atau platform untuk menjual, supplier barang, menentukkan kurir dan lain sebagainya. Selain itu agar semua berjalan lancar sesuai dengan rencana.

2. Target Market

Kedua adalah menentukan target market. Setelah membuat rencana bisnis yang sudah matang, tips ini penting untuk di lakukan. Hal ini agar mendapatkan pelanggan yang tepat sasaran dan menyesuikan dengan barang atau produk yang di jual. Apalagi peminatnya anak-anak muda yang masih pelajar atau mahasiswa, biasanya dapat mengikuti tren fashion terbaru.

3. Melakukan Pemeriksaan Barang

Selanjutnya adalah melakukan pemeriksaan barang. Karena usaha bisnis thrifting di lihat dari kualitas barang atau produk jadi harus memastikan kelayakannya dan kebersihannya. Sehingga, dapat memberikan kesan positif bagi pembelinya dan mempengaruhi suksesnya bisnis tersebut.

4. Memilih Produk Bermerk

Tips keempat adalah memilih produk bermerk. Selain karena mudah di jual, juga sudah di kenal lebih dulu oleh masyarakat. Sehingga merk ternama yang menjadi incaran banyak orang, sudah pasti sangat laku sampai habis. Apalagi barang-barang branded yang memiliki nilai jual tinggi, Mulai dari tas, sepatu, baju, celana, kacamata dan sebagainya.

Gambar by Jurnal.id

5. Membuat Foto Produk

Kelima adalah membuat foto produk. Tips ini di lakukan untuk memasarkan produk di berbagai platform online. Selain itu, juga bertujuan agar orang memiliki bayangan dan memudahkan ketika membeli nantinya. Jadi waktu sampai di lokasi dapat langsung mencarinya atau bisa memesan secara online. Untuk itu, gunakan baground terang supaya hasil foto lebih jelas di lihat dan lebih detaill. Tips lainnya juga dapat menggunakan model saat proses foto produk, lho. Hal ini tentunya akan mempengaruhi hasil penjual dan orang akan mengetahui produkmu ketika di kenakan secara langsung.

6. Memasarkan Produk

Keenam adalah memasarkan produk. Hal ini di lakukan dengan memasarkan produk ke berbagai platform media sosial dan marketplace populer yang banyak di gunakan oleh masyarakat. Selain itu, berikan deskripsi produk yang akan di jual. Usahakan untuk menuliskan kondisi barang secara jujur agar nanti kedepannya mendapatkan review yang positif.

Gambar by Adira.co.id

Demikian penjelasan menarik di atas yang dapat di sampaikan tentang 6 tips memulai bisnis thrifting agar mendapatkan untung besar. Semoga setelah membaca pembahasan artikel ini, Anda dapat memahami dengan baik, menjadikan tambahan referensi, menambah pengetahuan dan juga wawasan. Serta kedepannya, dapat bermanfaat dan bisa menerapkan ilmu tersebut dalam kehidupan sehari-hari.