Mahkota Tari dari Bahan Karton

Cara Membuat Mahkota Tari dari Bahan Karton Sederhana

Gourgmetamigurumi.com – Cara membuat mahkota tari dari bahan karton dapat di lakukan dengan berbagai cara. Hal ini tentunya menyesuaikan pada jenis pola tari yang akan di buat. Tari menjadi salah satu kesenian yang berada di Indonesia. Terdapat berbagai tarian yang menyebar di berbagao daerah. Sedangkan, mahkota merupakan aksesoris yang banyak di gunakan oleh banyak orang. Mulai dari tarian, drama, pentas seni dan sebagainya. Untuk itu, kehadiran mahkota dapat menjadikan tampilan seseorang lebih menarik dan percaya diri.

Gambar by kibrispdr.org

Cara Membuat Mahkota Tari dengan Kertas Karton

Mahkota menjadi aksesoris yang penting untuk di gunakan dalam berbagai acara. Banyak sekali bahan yang biasanya menjadi dasar pembuatannya, seperti kertas karton. Selain itu, juga harus menyiapkan gunting, lem, perekat, penggaris, dan lain sebagainya. Walaupun sederhana, tetapi banyak di pakai dalam pementasan tari. Hal ini tentunya sangat menarik apabila di praktikan secara mandiri. Berikut ini beberapa cara yang dapat di lakukan dalam membuat mahkota tari. Di antaranya sebagai berikut;

Gambar by kibrispdr.org

1. Pertama

Cara pertama ini dapat di lakukan dengan membuat pola. Untuk bagian ini, Anda dapat mencari dan mendownloadnya dengan mudah di Google. Namun apabila ukurannya tidak sesuai dengan kepala, terdapat beberapa alternatif lain. Salah satunya dengan menggambar pola tersebut. Kemudian, ukur kepala dengan penggaris. Sesuaikan dengan panjang mahkota dengan ukuran yang di inginkan.

2. Kedua

Cara kedua, yakni menggambar pola mahkota yang sebelumnya sudah di tentukan panjang ukurannya. Hal ini bisa di lakukan menggunakan pensil atau spidol. Agar garis pola terlihat dengan jelas. Sebelumnya, Anda juga harus menentukan pola mahkota tari yang akan di buat. Karena terdapat perbedaan dalam pembuatannya.

3. Ketiga

Cara ketiga ini dapat di lakukan dengan memotong pola yang sudah di gambar sebelumnya. Ikuti garis pola-pola yang telah di buat. Perhatikan jangan sampai keluar dari pola yang sudah di buat. Usakan memotong pola tersebut dengan rapi agar enak di lihat.

4. Keempat

Cara keempat ini adalah membuat pola persegi dengan panjang yang berbeda. Hal ini bertujuan untuk memberikan kesan indah saat nanti di tempel pada mahkota yang sebelumnya di buat.

5. Kelima

Cara kelima ini, yaitu menyusun mahkota dengan benar dan rapi. Hal ini bisa di lakukan dengan memasang persegi panjang ke mahkota yang sudah di buat. Gunakan lem atau perekat untuk menyusun keduanya. Usahakan di tempel dengan rapi agar hasilnya bagus.

Gambar by kibrispdr.org

6. Keenam

Cara keenam adalah menghias mahkota. Tidak lengkap jika mahkota yang sebelumnya di buat merasa kosong apabila di lihat dengan seksama. Untuk itu, buatlah hiasan yang unik namun memiliki kesan yang mewah. Selanjutnya, bisa di tempel pada mahkota dengan rapi.

7. Ketujuh

Cara yang terakhir ini dapat Anda lakukan dengan mencoba memakai mahkota yang sudah jadi ke atas kepala. Apabila sudah sesuai, maka selanjutnya bisa di rekatkan ujung kanan dan ujung kiri dengan membentuk lingkaran. Pasang kembali di kelapa dan lepaskan. Lihat hasil mahkota tersebut dan jangan lupa tunggu sampai rekatan mengering agar tidak jatuh saat nanti di gunakan lagi.

Demikian penjelasan menarik di atas yang dapat di sampaikan mengenai cara membuat mahkota tari dari bahan karton sederhana. Semoga setelah membaca artikel ini, Anda dapat memahami dengan baik, menjadikan tambahan referensi, pengetahuan dan juga wawasan. Serta kedepannya, dapat bermanfaat dan bisa menerapkan ilmu tersebut dalam kehidupan sehari-hari.